Minggu, 11 Juli 2010

pengambilan darah kapiler

DARAH KAPILER
Tujuan : mendapatkan spesimen darah kapiler yang memenuhi persyaratan untuk
pemeriksaan golongan darah dan beberapa pemeriksaan rapid test imunologi
Lokasi : – ujung jari tangan / anak daun telinga ( dewasa )
- tumit / ibu jari kaki ( bayi )
Alat-alat : – alcohol 70%
- lancet steril
-kapas steril
-plester
Cara kerja :
1. Bersihkan daerah yang akan di tusuk alcohol 70% dan biarkan menjadi kering kembali
2. Pegang bagian yang akan di tusuk supaya tidak bergerak dan di tekan sedikit agar rasa nyeri
berkurang

3. Tusuk dengan cepat memakai lancet steril. Pada ibu jari tusukan tegak lurus dengan garis sidik jari. Bila memakai anak daun telinga tusukan dilakukan dipinggir bukan pada sisinya. Tusukan harus cukup dalam .

4. Buang tetes darah pertama keluar dengan memakai kapas kering. Tetes darah berikutnya
dipakai untuk Pemeriksaan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar